Kamis, 09 September 2021

PENGECOH FOKUS

Setiap orang punya amanah dan peran yang menjadi tanggung jawabnya. Amanah yang berharga dan diharapkan kita bisa melaksanakan dengan sebaik mungkin. Ada beberapa pengecoh yang bisa mengalihkan fokus kita pada amanah.

Bukan salah pengecohnya memang, namun kita yang belum cukup mampu kembali fokus dan segera menyelesaikan amanah.

Misal adanya Handphone yang menyita perhatian. Cukup bagi kita untuk memegang HP sekadar seperlunya kemudian kita kembali pada fokus yang inti. 

Fokus tersebut yaitu penghambaan dan pengabdian.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MENANGKAP KELEMAHAN SEBAGAI PELUANG

Dalam kehidupan berkeluarga atau berkarir tentu banyak dinamika, ada hal yang kita lihat sebagai hal normal, ada pula kejadian yang dirasa s...